Tips Dan Trik Cantik Sehat Secara Alami

Manfaat Daun Sirsak Untuk Kolesterol

Daun Sirsak , mungkin sebagian dari kita banyak yang belum mengetahui manfaat dari daun ini selain buahnya yang enak dan kaya akan vitamin C  daun sirsak juga mampu menurunkan kadar kolesterol yang berlebih dalam tubuh.

Manfaat Daun Sirsak Untuk Kolesterol

Cara mengkonsumsinya cukup mudah : 

. Siapkan daun sirsak secukupnya yang sudah di cuci bersih
. Lalu rebus dengan takaran 2-3 gelas minum
. Setelah air rebusan mendidih , tunggu sampai dingin
. Minumlah 2 kali sehari (pagi dan sore)

Setelah kita mengetahui cara menguranginya, sekarang kita wajib melakukan cara pencegahannya.

. Kurangi makanan yang berminyak
. Olahraga yang teratur
. Konsumsi buah-buahan dan sayuran
. dan masih banyak lagi lainnya

Mungkin cukup sekian paparan dari saya , semoga bermanfaat dan dapat mengurangi  dari apa yang anda keluhkan. selamat mencoba
0 Komentar untuk "Manfaat Daun Sirsak Untuk Kolesterol"

Back To Top